Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2021

KONTAK

Gambar
Beranda Belajar Membuat Web Beranda Kontak Saya Tentang Saya Kontak Saya Silahkan Kontak Saya melalui: FB - Adam Mulya WA - Adam Mulya YouTube - Adam Mulya Copyright 2021 web-saya.com

Nopia

Gambar
Nopia Belajar Membuat Web - Kuliner Banyumas Beranda Kontak Saya Tentang Saya Nopia Nopia merupakan makanan yang terbuat dari adonan tepung terigu yang diisi dengan gula merah serta dipanggang dengan tungku khusus yang terbuat dari tanah liat dan menggunakan kayu bakar dari pelepah pohon kelapa. Memiliki tekstur kulit yang keras dan renyah berisi adonan gula merah dengan rasa bawang merah goreng. Banyak diproduksi di kota Purbalingga dan Banyumas (18 kilometer arah tenggara Kota Purwokerto). Selain Nopia, adapula Mino alias mini nopia atau nopia berukuran yang kecil. Nopia juga ada yang berbentuk seperti telur angsa, besar tetapi dalamnya kosong & berlapis gula merah yang menempel pada dinding dalam kulit nopia ini. Sebagian orang mengatakan Pia Telur Gajah, ada pula yang menyebutnya Ndog Gludhug (telur halilintar). Kulit Nopia seperti kulit pia, hanya saja kulit nopia lebih padat sedangkan pia berlapis. Nopia rasa orisinilnya adalah rasa brambang goreng namu

Mendoan

Gambar
Mendoan Belajar Membuat Web - Kuliner Banyumas Beranda Kontak Saya Tentang Saya Mendoan Mendoan Adalah makanan sejenis gorengan yang berasal dari wilayah Karesidenan Banyumas, Jawa Tengah. Kata "mendoan" dianggap berasal dari Bahasa Banyumasan yaitu mendo yang berarti setengah matang atau lembek. "Mendoan" yang artinya "memasak dengan minyak panas yang banyak dengan cepat" sehingga masakan tidak benar-benar matang. Bahan makanan yang paling sering dibuat menjadi berbagai Mendoan adalah tempe dan tahu. Tempe mendoan mudah ditemui di warung-warung tradisional di daerah Karesidenan Banyumas seperti Purbalingga, Banjarnegara, Cilacap dan Banyumas. Untuk wilayah Banyumas para wisatawan bisa membeli oleh-oleh makanan mendoan tempe di daerah sawangan, kota Purwokerto. Rasa yang enak membuat makanan ini begitu dikenal hingga keluar daerah Banyumas. Di kota-kota lain di Jawa tengah seperti Semarang, mendoan lebih merujuk ke tempe goreng

Soto

Gambar
Soto Belajar Membuat Web - Kuliner Banyumas Beranda Kontak Saya Tentang Saya Soto Sokaraja adalah sebuah kota kecamatan, yang terletak kurang lebih 8 kilometer di sebelah timur kota Purwokerto, Propinsi Jawa Tengah. Sokaraja memiliki salah satu makanan khas yang menjadi ikon kuliner yang mempunyai nama besar di Propinsi Jawa Tengah bahkan sudah menjadi ikon nasional, yaitu Soto Sokaraja. Soto Sokaraja merupakan salah satu jenis soto yang sangat khas dan digandrungi banyak orang Soto Sokaraja atau yang lebih dikenal oleh orang Banyumas dengan sebutan Sroto Sokaraja merupakan salah satu makanan khas Banyumas yang patut dicoba. Berbeda dengan makanan soto dari daerah lain, salah satu ciri khas yang membedakan Soto Sokaraja dengan soto lainnya adalah penggunaan ketupat dan sambel yang terbuat dari kacang. Sambel kacang tidak terlalu pedas, sehingga walaupun kita membubuhkan banyak sambel kacang, tidak akan terasa terlalu pedas. Selain sambel kacang, ciri khas lain

Getuk Goreng

Gambar
Getuk Goreng Belajar Membuat Web - Kuliner Banyumas Beranda Kontak Saya Tentang Saya Getuk Goreng Getuk goreng adalah makanan asli khas Sokaraja, Banyumas. Getuk goreng terbuat dari bahan dasar singkong atau biasanya masyarakat Banyumas menyebutnya dengan sebutan "Boled" dengan tambahan gula jawa membuat getuk goreng ini menjadi manis dan gurih. Getuk goreng ditemukan pada tahun 1918 secara tidak sengaja oleh bapak Sanpirngad seorang penjual nasi rames keliling di daerah Sokaraja di mana getuk basah adalah salah satu dagangannya. Pada saat itu getuk yang ia jual tidak laku sehingga beliau memiliki akal agar getuk tersebut bisa dikonsumsi kembali. Kemudian getuk yang tidak habis terjual beliau goreng dan dijual kembali. Ternyata getuk goreng ini digemari oleh para pembeli dan disukai. Kini getuk goreng bukanlah makanan yang tidak lagi terjual melainkan getuk yang sengaja di jual Saat ini getuk goreng sokaraja memiliki beberapa macam varian rasa sepe